Analisis kebangkrutan dan mitigasi risiko pada perusahaan perkebunan

Authors

  • Aries Budi Widodo
  • Mahagiyani Mahagiyani Politeknik LPP Yogyakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.54387/jpp.v3i1.13

Abstract

Analisis kebangkrutan memberikan gambaran masa depan dari perusahaan dengan melihat kinerja masa lampau pada laporan keuangan. kesulitan keuangan yang sangat parah sehingga perusahaan tidak mampu untuk menjalankan operasi perusahaan dengan baik. Sedangkan kesulitan keuangan (financial distress) adalah kondisi likuiditas perusahaan yang terganggu yang menjadi awal kebangkrutan. Faktor penyebab kegagalan usaha perusahaan pada prinsipnya dibedakan menjadi 2 faktor, yaitu factor internal dan eksternal (Bambang Riyanto,1995). Selain itu, jika dilihat dari analisis kebangkrutan maka factor penyebab kebangkrutan diantaranya adalah: pendapatan yang tidak terpenuhi, biaya yang tinggi sehingga target laba tidak tercapai, tingkat liabilitas tinggi sehingga menjadi beban perusahaan serta asset yang belum optimal dalam mendukung perolehan pendapatan perusahaan. Agar perusahaan dapat menghindarkan diri dari zona kebangkrutan dan juga potensi bencana yang akan muncul maka perusahaan harus melakukan mitigasi pada factor-faktor penyebab kebangkrutan. Sehingga diharapkan kontinuitas perusahaan tetap terjaga dan perusahaan akan going concern.

References

agriculture.com [2] Altman, Edward I (1983), Corporate Financial Distress: A Complete Guide to Predicting, Avoiding, and Dealing With Bancruptcy, USA: John Willey & Son [3] Bambang Riyanto. 1995. Dasar-dasar Pembelanjaan Perusahaan. Yogyakarta: BPFE [4] Max L. Heine. 2000. Predicting Financial Distress of Companies: Revisiting the Z score and Zeta Models. Adapted Edward L. Alman, Financial Ratios, Discriminant Analysis and the [5] Prediction of Corporate Bankruptcy. Journal of Banking and Finance [6] UU Republik Indonesia no 18 tahun 2004 tentang Perkebunan [7] www.bps.go.id [8] www.ditjenbun.pertanian.go.id [9] www.litbang.pertanian.go.id [10] Eugene brigham &Joel f. Houston. Dasar – dasar manajemen keuangan buku 1,2018 [11] Hanafi, Mamduh M. (2016). â€Analisis Laporan Keuanganâ€. Edisi ke-5, Cetakan Pertama. UPP STIM YKPN. Yogyakarta. [12] Com, Indotesis. (2017). Pengertian, Tanda, dan Faktor Penyebab Kebangkrutan. <https://medium.com/@indotesis/pengertian-tanda-dan-faktor-penyebab-kebangkrutan b4f889da7ac3>. Diakses pada tanggal 6 Juni 2020. Pukul 19.34 [13] Emeralda K.A.Y. , Catarina. (2018). â€Analisis Prediksi Kebangkrutan Metode Altman, Springate, Zmijewski, dan Grover dalam Kondisi Financial Distressâ€. Skripsi. Yogyakarta: Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma. [14] Prihadi, Toto. (2011). â€Analisis Laporan Keuangan Teori dan Aplikasiâ€. Jakarta. Penerbit PPM. [15] Sugiono, Arief, Nanok Soenarno, Yanuar & Madya K, Synthia. (2009). â€Akuntansi dan Pelaporan Keuanganâ€. Jakarta. Grasindo.

Downloads

Published

2022-04-27

Issue

Section

Articles

Citation Check